Sejarah DPMPTSP

GAMBAR DI BAWAH INI MERUPAKAN GAMBARAN SEJARAH TERBENTUKNYA DPMPTSP

 

PADA AWAL TAHUN 2001, SEBAGAI UPAYA MENGGALI INFORMASI YANG AKURAT TERKAIT SUMBER DAYA YAMG DIMILIKI KAB. PURBALINGGA DAN SEKALIGUS KENDALA KENDALA YANG ADA; MAKA BUPATI PURBALINGGA MEMBENTUK PUSAT INFORMASI KONSULTASI BISNIS (PIKB) DENGAN TUGAS MEMBERIKAN MASUKAN MASUKAN POSITIF SEBAGAI BAHAN PENGAMBILAN KEBIJAKAN OLEH BUPATI DALAM UPAYA MENDORONG LAJU RODA PEREKONOMIAN DAERAH.
HASIL KAJIANNYA TERNYATA KABUPATEN PURBALINGGA MEMILIKI SUMBER DAYA YANG TERBATAS DENGAN LETAK GEOGRAFIS YANG KURANG MENGUNTUNGKAN KARENA TIDAK MEMILIKI :
1.PELABUHAN LAUT;
2.JALUR UTAMA KERETA API;
3.JALAN DARAT YANG BESAR (BAIK JALUR EKONOMU SELATAN MAUPUN JALUR PANTURA)
MAKA DENGAN DEMIKIAN DIPERLUKAN LANGKAH LANGKAH TEROBOSAN AGAR DILIRIK OLEH CALON INVESTOR. SALAH SATU REKOMENDASI DARI PIKB PADA SAAT ITU ADALAH PERLU MELAKUKAN PEMBENAHAN PELAYANAN PERIZINAN YANG TERKAIT ERAT DENGAN KEGIATAN PENANAMAN MODAL DAN INSENTIF YANG MENARIK.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *